(15/3), Fakultas Psychology (PSY) Universitas Ciputra (UC) menandatangani Memorandum of Understanding dengan sekolah Aletheia. MoU ini terlaksana untuk saling memberikan keuntungan bagi kedua belah pihak, dimana Fakultas Psikologi UC akan memberikan pelatihan untuk mengembangkan kompetensi guru dan soft skill siswa sekolah Altheia dan Fakultas Psikologi UC boleh mengadakan penelitian, kuliah lapangan, praktek, dan publikasi lapangan di sekolah Aletheia serta sekolah dapat menjadi pengisi kuliah tamu di kelas Psikologi. Dengan adanya MoU ini, semoga hubungan diantara PSY dan sekolah Aletheia dapat lebih dekat dan dapat lebih bekerjasama.

 

Foto 1 : Saat penandatanganan MoU

Foto 2 : Foto bersama dari perwakilan Sekolah Aletheia dan Dekan Fakultas Psikologi UC