Berthadyn Fony Mella Totalitas Hidup untuk Anak Jalanan
“AKU tak tega melihat nnak-anak itu kehilangan masa depan. Mereka hadir untuk sebuah kebenaran, yakni cinta kasih karena mereka terlahir dari sebuah cinta. Mengapa kita membiarkan mereka terlantar, kalau kita punya kekuatan dan kemampuan untuk membawa mereka ke masa depan yang lebih baik. Mungkin tidak sepenuhnya, tetapi cukup selangkah saja, itu juga cukup,” kata Pdt […]