Entreprenenurship 3 Inspiring Session Legal
Dalam berwirausaha, legalitas merupakan salah satu hal terpenting yang perlu dipikirkan dengan matang. Tidak sedikit para wirausaha yang jatuh karena sengketa legalitas. Dengan adanya hal ini mata kuliah Entreprenenurship 3 menyediakan sebuah sesi untuk pemahaman tentang Legal dengan mengundang Ibu Rieke Caroline dari Jakarta Founder dan CEO PT Teras Perjanjian Digital (kontrakhukum.com) More Photos […]
Sharing Entrepreneurship 3 (September 2018)
Dalam perkuliahan Entrepreneurship 3 ini diadakan acara sharing dari kelompok-kelompok yang bisnisnya sudah jalan. Dalam dua kali sesi sharing ini terdapat 10 kelompok yang sudah berjalan dengan sangat baik. Dalam acara ini bertujuan untuk mendorong semangat dari kelompok lain supaya usaha mereka dapat berjalan. Froodz : Menjual makanan sehat dan sudah masuk ke RS di […]
Inspiring Session : How to Build a Sustainable Business
Dalam kuliah Entrepreneurship kami mendatangkan praktisi yang akan mengajarkan trik dan trik yang harus dihindari untuk membuat bisnis yang sustain. Bapak Ronald Wijaya sebagai CEO dari Lemonilo, memberikan kiat-kiat dan arahan terkait problem-problem yang pernah dihadapi saat membuka bisnis. Setiap pelajaran yang diberikan para mentor akan membuktikan materi yang diajarkan dengan dihadirkan praktisi-praktisi yang nyata, […]
Update Database
FEH menyediakan layanan database Entrepreneurship dan evaluasi secara online.Anda dapat melakukan Pendaftaran Projek, Tim, Perkembangan Projek, Evaluasi Pembelajaran ataupun Peer Assesment melalui link berikut: Klik disini Terimakasih atas kerjasamanya. Salam Entrepreneur!
KOMPAS TV ROAD TO CAMPUS
Kompas TV memiliki acara Road to Campus “I Love Surabaya” dan pada hari Rabu 28 November 2012, Universitas Ciputra (UC) mendapat kesempatan untuk diliput. Pada acara ini, terdapat 10 tim terbaik dari mata kuliah Entrepreneurship 3 (E3) yang diwawancarai oleh pihak Kompas TV untuk menjelaskan bisnis mereka. Acara berlangsung selama 2 jam dan acara diadakan […]
CLOSING CEREMONY E3 2012
Selama 4 bulan mahasiswa yang mengikuti mata kuliah entrepreneurship 3 (E3) sudah berlangsung. Pada hari Rabu (28/11), Fakultas Entrepreneurship dan Humaniora (FEH) mengadakan acara penutupan E3 dengan mengundang seorang tamu yaitu Erik Tjia, seorang intrapreneur yang sudah berada di Wilmar Group selama 21 tahun. Beliau sharing tentangWilmar Group dari awal mula usaha hingga saat ini yang sukses. Tidak hanya seminar, namun diakhir acara […]
Closing Ceremony Entrepreneurship 3
Pada hari Rabu, 28 November 2012 diadakan closing ceremony Entrepreneurship 3. Acara closing ceremony ini mengambil tema “The Implementation of Entrepreneurship Spirit in Large Scale Businesses”. Berbagai kegiatan yang diadakan dalam acara ini, antara lain inspiring story dari Bapak Erik Tjia (Director of Wilmar Group Plantation), Pitching dari 10 pemenang Best Business Start Up Vaganza […]
UC KOREAN FESTIVAL
Salah satu project mahasiswa semester 3 dari mata kuliah Entrepreneurship yang bernama “We Do” mengadakan acara di Universitas Ciputra (UC). Acara ini bertajuk “UC Korean Festival” dan dilaksanakan di Auditorium UC lantai 7. Dalam acara ini, terdapat beberapa macam kegiatan, seperti “Lomba Idol Wannabe”, Cover sing, dan Cover Dance yang diikuti oleh 18 tim tanpa batasan jumlah peserta dalam tim. Sebelum kompetisi dimulai, acara dimulai […]