7 Essensial Prinsip dari Sistem Lean

7 Essensial Prinsip dari Sistem Lean

Definition

A lean system didefinisikan sebagai system yang menggunakan prinsip lean untuk perencanaan, prioritas dan management dan pengukuran kerja.  Tujuan dari semua lean startup adalah untuk memaksimalkan value pelanggan. Lean digunakan untuk mengidentifikasi dan mengeliminasi waste (hal yang tidak berguna).

7 Principle of Lean

Optimize the whole

Memvisualisasikan, mengoptimasi dan memanage seluruh value organisasi menjadi satu system generasi. Ambil putusan yang mengoptimize seluruh kemampuan organisasi untuk mendeliver value ke customer.

Create Knowledge

Lean yang baik adalah sistem pembelajaran. Sistem pembelajaran melalui analyzing hasil dan experiment. Guna mendapat hikmat dan pengetahuan dari  experiment yang dilakukan secara konstan, sistem lean harus menyediakan infrastruktur yang dibutuhkan supaya dokumen dokumennya sesuai dan masih mempertahankan value.

Mengeliminasi Waste

Jika customer tidak mau membayar untuk produk tersebut, itu adalah waste. Waste bisa apa saja seperti terlalu banyak pekerjaan yang masih dalam proses sampai waktu yang digunakan untuk pekerjaan yang dapat di otomasikan. Pemikir Lean selalu tekun untuk mengeliminasi semua proses, aktivitas dan praktek yang tidak memberikan suatu value apapun bagi customer.

Membangun Kualitas Di dalam

Organisasi Lean  menset dirinya untuk pertumbuhan organisasi secara terus menerus dan terjaga dengan membangun kualitas di dalam proses dan dokumentasi. Organasisasi tersebut mengotomasi proses dan menstandardisasikan process yang repeatable dan membosankan, labor intensive ataupun proses yang cenderung banyak human errornya.

Deliver Cepat

Di Lean, Flow sangatlah penting. Flow maksudnya seberapa baik pekerjaan bergerak melewati sistem organisasi. Flow yang baik menjelaskan sistem lean dengan pendeliveran value secara steady dan konsisten.  Sementara flow yang buruk menjelaskan system yang tak dapat diprediksi dan kebiasaan yang tidak sustainable.

Komitment Yang Terbagi

Lean sistem seharusnya menjadi fungsi yang berdasarkan pada waktunya. Lean system menunggu sampai tanggung jawab akhir untuk membuat putusan dan deliver bekerja seutuhnya. Konsep ini berdasarkan ide bahwa semakin lama kita menunggu, semakin juga berpeluang putusan kita akan lebih kaya informasinya, berdasarkan data yang tercermin pada market secara realistis.

Respect People

Sebagai inti dari sistem lean, semua lean system berakar di satu hal yakni menghormati orang. Lean system di design untuk memaksimalkan value pelanggan sambil meminimalkan waste diluar daripada hormat terhadap pelanggan/customer. Selain itu lean system meng encourage lingkungan yang memperbolehkan semua orang melakukan pekerjaannya yang terbaik. Di lean system, member di dalam tim, terus menerus berusaha untuk mengoptimasi proses yang memperbolehkan semua orang mendeliver value yang paling baik yang bisa diberikan.